ASIA
1 menit membaca
Direktur Utama Bursa Efek Indonesia resmi mengundurkan diri
Direktur Utama Bursa Efek Indonesia (BEI) Iman Rachman resmi mengundurkan diri pada Jumat di Gedung BEI, Jakarta. Keputusan tersebut diambil sebagai bentuk tanggung jawab atas gejolak pasar modal Indonesia yang terjadi dalam dua hari terakhir.
Direktur Utama Bursa Efek Indonesia resmi mengundurkan diri
Direktur Utama Bursa Efek Indonesia resmi mengundurkan diri / TRT Indonesia
17 jam yang lalu